Bahaya Trading Forex yang Wajib Kamu Ketahui

Mendengar banyak orang berhasil dalam dunia trading dan menghasilkan banyak uang, tentu saja membuat kitapun ingin mencicipi rupiah dari hasil bermain saham. Tentu saja jam terbang yang tinggi dan pengalaman dalam bermain saham yang mumpuni bisa jadi modal utama agar tidak merugi. Namun sebagai seorang trader pemula anda tidak perlu berkecil hati karena dengan dengan banyak belajar serta mengamati bagaimana cara kerja dalam bermain trading, tentu saja anda bisa bermain saham dengan aman.

Salah yang satu yang wajib anda pelajari sebagai seorang trader pemula adalah memaksimalkan peluang serta meminimalkan resiko. Karena seperti yang kita tahu bahwa dunia forex atau dunia saham atau dunia investasi online adalah hal yang tidak dapat diprediksi termasuk di dalamnya yaitu Autotrade Gold. Segalanya bisa trejadi bahkan kemungkinan yang paling buruk sekalipun. Kali ini kami akan memberikan informasi seputar Bahaya Trading Forex dan akan sangat berguna untuk anda yang baru menjajaki dunia investasi online.

 

  1. Resiko yang diakibatkan dari gejolak pasar : dalam forex sangat tergantung pada nilai tukar. Karenanya nilai tukar atau yang lebih kita kenal dengan sebutan kurs ini dapat berubah-ubah dalam tempo waktu yang sangat singkat. Khususunya bagi anda yang memasang investasi pada leverage tinggi, anda perlu meningkatkan kewaspadaan.
  2. Resiko yang diakibatkan oleh pergerakan suku bunga : tip-tiap negara yang ada di dunia yang ikut ambil bagian dalam pasar saham tentu saja memiliki kebijakan moneternya sendiri. Perubahan dari kebijakan moneter inilah yang berpengaruh pada nilai-nilai persentasi laba rugi yang digunakan untuk swap point.
  3. Resiko yang diakibatkan oleh likuiditas : apabila kondisi likuiditas yang sedang terjadi berada pada fase yang rendah, maka dapat dipastikan jumlah order menjadi lebih sedikit, jual beli tidak sesuai dengan kurs yang diharapkan serta spread yang lebih lebar dari biasanya. Kondisi ini mengakibatkan kondisi trading berada di posisi yang sangat tidak menguntungkan.
  4. Resiko yang diakibatkan oleh kegagalan sistem : trading forex adalah investasi online yang sangat bergantung dengan kualitas serta jaringan internet. Jika pada saat melakukan transaksi terjadi kendala maka dapat dipastikan bahwa transaksi trading anda juga jadi terhambat. Jadi pastikan bahwa koneksi internet yang anda gunakan cukup stabil untuk meminimalkan human error.

Itulah beberapa Bahaya Trading Forex yang Wajib Kamu Ketahui sebelum anda memulai peruntungan di bursa saham online.  Kenali seluk beluk trading maka anda bisa meraih keuntungan berlipat dalam waktu yang relatif singkat. Selalu waspada dan jangan pernah tergoda untuk berspekulasi tanpa modal serta pengetahuan yang lebih serta pilihlah penyedia trading forex yang terpercaya dan sudah teruji kredibilitasnya, anda bisa mencoba Daftar Pantheratrade misalnya. Dengan demikian bukan tidak mungkin anda kan makin mahir bermain trading.

You May Also Like

Avatar

About the Author: syella

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *